Halaman

BIENVENUE

«Toute personne a un individu unique d'être en mesure de se compléter mutuellement" :)

Rabu, 05 Mei 2021

TUGAS KAMIS, 6 MEI 2021

Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh,,

Selamat pagi anak-anak kelas 5,, 

Untuk pembelajaran pada pagi hari ini kitamelanjutkan review materi tema 7 muatan pembelajaran bahasa indonesia KD 3.5 tentang Menggali informasi penting dari teks narasi yang disajikan secara lisan dan tulis menggunakan aspek: apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan bagaimana

Teks Narasi adalah teks atau bacaan yang berisikan cerita suatu kejadian, baik peristiwa yang telah terjadi pada masa lampau (zaman dahulu) ataupun yang baru saja atau akhir-akhir ini terjadi. 

Cerita narasi berisikan suatu peristiwa atau kejadian yang memuat aspek 5W +1H:

1. What (apa) : apa yang terjadi pada teks atau bacaan tersebut

2. When (kapan) : kapan peristiwa itu terjadi

3. Where (di mana): di mana peristiwa itu terjadi

4. Who (siapa): siapa sajakah tokoh atau orang yang terlibat dalam peristiwa tersebut

5. Why (mengapa): mengapa peristiwa tersebut dapat terjadi, apa penyebabnya 

6. How (bagaimana): bagaimana peristiwa tersebut dapat terjadi

 

Nah, bagaimana sudah mengingat kembali materi tentang cerita narasi ya,,,

marilah selanjutnya mengerjakan latihan soal pada link di bawah ini!

 

KLIK DI BAWAH INI

TUGAS KAMIS, 6 MEI 2021


 PASSWORD: bi35

 

Selamat mengerjakan... 

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar